GELAR PENTAS WAYANG KULIT 150 DALANG
Setelah tahun 2012 sukses dengan gelar Spektakuler 1 antara Pentas wayang dengan 110 Dalang di 10 panggung sepnjang jalan Veteran, Jalan Pemuda dan Jalan Pemuda Selatan, Gelar 50 Reog, gelar Budaya Unggulan 40 Kabupaten/Kota se Jawa Tengah dan DI Yogjakarta, Festival Drumband, Pentas Tari Gambyong Kolosal dengan 5. penari dlsb, kini di tahun 2013 kembali Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olah Raga kembali mempersembahkan suatu pentas nguri-uri budaya dala bentuk PENTAS WAYANG KULIT DENGAN 150 DALANG DENGAN LAKON BABAT WANAMARTA YANG AKAN DIPENTASKAN DI 15 KECAMATAN TANGGAL 30 AGUSTUS 2013 :
1. Kecamatan Manisrenggo : Ki Dono Somokaton dkk
2. Kecamatan Karangnongko : Ki Kasim PW dkk
3. Kecamatan Gantiwarno : Ki Sugiyono Jlopo dkk
4. Kecamatan Ceper : Ki Warsito Pethuk dkk
5. Kecamatan Wonosari : Ki Bagong Darmono dkk
6. Kecamatan Juwiring : Ki Singkek dkk
7. Kecamatan Kemalang : Ki Gangsar dkk
8. Kecamatan Tulung : Ki Tomo Pandoyo dkk
9. Kecamatan Jatinom : Ki Jalu Wibowo dkk
10. Kecamatan Klaten Tengah : Ki Kasino dkk
11. Kecamatan Kalikoes : Ki Kusni dkk
12. Kecamatan Kebonarum : Ki Darwito dkk
13. Kecamatan Cawas : Ki Sukamto dkk
14. Kecamatan Bayat : Ki Gandung Sunarno dkk
15. Kecamatan Karangdowo : Ki Sapto Puspoatmaja dkk
Untuk warga masyarakat Klaten dan seluruh penggemar wayang kulit saksikan pagelaran wayang spektakuler 150 dalang di 15 pagung dihari Jumat 30 Agustus 2013diwilayah kecamatan terdekat atau ditempat ang mudah anda jangkau, pementasan ini akan dihadiri oleh Bupati Klaten H. Sunarna, SE, M.Hum beserta seluruh jajaran Muspida, Kepala Badan/Dinas/Kantor/Bagian dan seluruh jajaran struktural ditiap-tiap panggung..............................jangan lupa ajak keluarga, tetangga dan teman-teman anda.
Selamat menyaksikan....................................
di informasikan oleh satya w suryaagust.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar